Cara Membuat Sequential Fly-in Text Effects | Buku Catatan si Ugi

Sequential fly-in text Effects adalah Text dengan efek terbang seperti lalat.

Pada awalnya text tidak terlihat karena tersembunyi pada sisi kiri jendela browser, kemudian text akan meluncur satu persatu dalam urutan waktu tertentu hingga tampil pada halaman.

Glidetext Efek ini mirip sekali dengan efek text Powerpoint. Sangat fleksibel karena dapat diaplikasikan dengan sejumlah text maupun gambar.


D E M O:

(Tunggu Sebentar Untuk melihat Efek Yang Akan di Tampilkan...)
Sequential fly-in text
Text (atau gambar)
Efek ini seperti Efek Slide Powerpoint
Melayang satu persatu dari tepi kedalam
Berurutan sesuai dengan waktu yang telah ditentukan

Untuk melihat Kembali: Tekan Reload

Cara Membuat Sequential Fly-in Text Effect


Langkah Pertama:

  • Copy kode CSS dan Javascript berikut ini dan letakan diatas kode </head>

<style type="text/css">

.glidetext{
position: relative;
/*Set initial position of your text. Make it just enough to hide the text from view:*/
left: -500px;
}

</style>

<script type="text/javascript">
//<![CDATA[
//Sequential fly-in text script- by JavaScriptKit.com
//For this script and 400+ more, visit http://www.javascriptkit.com
//This notice must stay intact for use

var pausebetweenmsg=10 //customize pause in miliseconds between each message showing up (3000=3 seconds)
var glidespeed=50 //customize glide speed in pixels per frame.

var curobjindex=0

function actualstyle(el, cssproperty){
if (el.currentStyle)
return el.currentStyle[cssproperty]
else if (window.getComputedStyle){
var elstyle=window.getComputedStyle(el, "")
return elstyle.getPropertyValue(cssproperty)
}
}

function collectElementbyClass(){
var classname="glidetext"
glidearray=new Array()
var inc=0
var alltags=document.all? document.all : document.getElementsByTagName("*")
for (i=0; i<alltags.length; i++){
if (alltags[i].className==classname)
glidearray[inc++]=alltags[i]
}
if (glidearray.length>0)
onebyoneglide()
}

function onebyoneglide(){
if (curobjindex<glidearray.length)
glidetimer=setInterval("glideroutine()",50)
}

function glideroutine(){
if (parseInt(actualstyle(glidearray[curobjindex], "left"))<0)
glidearray[curobjindex].style.left=parseInt(actualstyle(glidearray[curobjindex], "left"))+50+"px"
else{
glidearray[curobjindex].style.left=0
curobjindex++
clearInterval(glidetimer)
setTimeout("onebyoneglide()", pausebetweenmsg)
}
}

if (window.addEventListener)
window.addEventListener("load", collectElementbyClass, false)
else if (window.attachEvent)
window.attachEvent("onload", collectElementbyClass)
else if (document.getElementById)
window.onload=collectElementbyClass
//]]>
</script>


Langkah Kedua:

  • Copy Script berikut ini, tempatkan pada <body> halaman anda (atau dapat juga digunakan untuk posting.)
<div class="glidetext">This is text 1</div>
<p class="glidetext">Another text (or image) <img src="test2.gif"></p>
<div class="glidetext">This is text 3</div>
<div class="glidetext">This is text 4</div>

Keterangan:

Ganti Text 1-4 dengan Text dan Gambar anda
sumber: javascriptkit




0 komentar:

Post a Comment



Catatan :

Untuk menyisipkan gambar kedalam komentar, gunakan tag : [img]URL_Gambar[/img]
atau <i rel="image">URL_Gambar</i>
Untuk Video Youtube : [youtube]URL_Video[/youtube]
atau <i rel="youtube">URL_Video</i>
Untuk "Kutipan", gunakan : [blockquote]Kutipan_Anda[/blockquote]
atau <b rel="quote">Kutipan_Anda</b>
Untuk menyisipkan Kode: [code]KODE[/code]
atau <i rel="code">KODE</i>
atau <i rel="pre">KODE</i>
Dan untuk menyisipkan smiles/ emoticon, lihat kode Emoticon







 

Anda sudah mengaktifkan penyaringan konten ( AdBlocker di Aktifkan )

Mohon maaf untuk sementara Anda tidak dapat melihat halaman ini, silahkan kembali lagi setelah Anda menonaktifkan filter yang Anda gunakan. Abaikan